Jumat, 12 Desember 2008

HARDWARE

PENGERTIAN HARDWARE



Pengertian Hardware
.fullpost{display:inline;}
Perangkat keras (hardware) merupakan salah satu element dari sistem komputer, suatu alat yang bisa dilihat dan diraba oleh manusia secara langsung, yang mendukung proses komputerisasi. Dalam bahasa Indonesia disebut dengan perangkat keras. Merupakan perangkat yang dapat kita lihat dan dapat kita sentuh secara fisik, seperti perangkat perangkat masukan, perangkat pemroses, maupun perangkat keluaran. Peralatan ini umumnya cukup canggih. Dia dapat bekerja berdasarkan perintah yang ada padanya, yang disebut juga dengan instruction set. Dengan adanya perintah yang dimengerti oleh mesin, maka perintah tersebut melakukan berbagai aktifitas kepada mesin yang dimengerti oleh mesin tersebut sehingga mesin bisa bekerja berdasarkan susunan perintah yang didapatkan olehnya.terdapat beberapa komponen dasar komputer yang wajib dimiliki agar beroprasi dengan baik.perangkat keras yang wajib dimiliki adalah:1. monitor : perangkat keras yang berguna untuk memvisualisasikan output dari proses yang terjadi di PC,2. Keyboard : alat input terpenting yang digunakan untuk memasukkan karakter huruf, angka, maupun perintah-perintah khusus ke komputer.3. Motherboard : tempat melekatnya berbagai komponen komputer. Motherboard sebagai media komunikasi antara CPU, memory, BIOS, CMOS, perangkat video, perangkat suara, perangkat penyimpan data, Chipset, dan masih banyak lagi.4. Memory : dimanfaatkan untuk menyimpan data secara sementara atau dalam jangka watu yang lama. RAM adalah jenis perangkat yang sangat menentukan kinerja komputer. Pada saat pertama kali komputer dinyalakan proses yang terjadi adalah inisialisai semua perangkat dan selanjutnya informasi ini akan disimpan di RAM.RAM memiliki banyak fungsi, akan tetapi yang terpenting adalah menimpan hasil eksekusi programdan sistem driver dari perangkat keras yang digunakan.5. Harddisk : media penyimpanan yang dibangun dari satu atau lebih piringan metal yang diatur secara horizontal terhadap poros putaran piring tersebut.


Input device

Keyboard
Alat input berupa papan ketik yang berisi tombol, huruf angka,dan tombol khusus lainnya,

Mouse
Secara harfiah, arti dari nama alat ini adalah tikus, mengingat bentuk secara umumnya mirip dengan binatang tersebut. Penunjuk (pointer) yang dapat digerakkan kemana saja berdasarkan arah gerakan bola kecil yang terdapat dalam mouse. Mouse memiliki sensor untuk mengetahui kemana arah yang dikehendaki oleh usernya. Sensor ini diantaranya adalah melalui bola dan cahaya. Untuk mouse yang memiliki sensor dengan menggunakan bola, jika kita membuka dan mengeluarkan bola kecil yang terdapat di belakang mouse, maka akan terlihat 2 pengendali gerak di dalamnya. Kedua pengendali gerak tersebut dapat bergerak bebas dan mengendalikan pergerakan penunjuk, yang satu searah horisontal (mendatar) dan satu lagi vertikal (atas dan bawah).
sumber :www.total.or.id/info.php?


Pada sebagian besar mouse terdapat tiga tombol, tetapi umumnya hanya dua tombol yang berfungsi, yaitu tombol paling kiri dan yang paling kanan. Mouse ditemukan pertama kali oleh Douglas Engelbert.
Joystick
Alat yang dapat menggerakan suatu gambar atau kursor tertentu dalam layar monitor

Digitizer
Media yang sering digunakan dalam perancangan yang memerlukan akurasi tinggi.

Scanner
Alat yang digunakan untuk memasukan gambar,grafik dan text kedalam memori computer secara cepat dan mudah.

OCR(OPTICAL CHARACTER RECOGNATION)
Metoda pembacaan data oleh scanner optik dan menterjemahkan data tersebut ke dalam bentuk data biner yang dapat dibaca oleh komputer.
sumber :www.total.or.id/info.php?

Light pen
Digunakan untuk memasukan data dlam bentuk grafik ke dalam computer. Data dimasukan dengan cara melukiskan pena pada suatu media.

Bar Code Reader
Pola garis-garis hitam putih yang umum dijumpai pada barang-barang yang dijual di toko-toko swalayan

Pembaca Kartu Cerdas
Sebuah computer berukuran kecil karena dilengkapi dengan chip yang mengandung processor,RAM,ROM, dan biasa digunakan untuk menyimpn data pasien dan nasabah

OUTPUT DEVICE
Jenis peranti keluaran,yaitu softcopy dan hard copy.

Dengan beberapa contoh.

SOFTCOPY

Monitor .
Monitor adalah suatu tipe data abstrak yang dapat mengatur aktivitas serta penggunaan resource oleh beberapa thread.
Speaker
Adalah alat yang digunakan untuk memunculkan suara

Flat panel display
Merupakan display (tampilan) yang menggunakn LCD,LCD tidak mengeluarkan sinar seperti pada CRT ,flat panel display selain menggunakan LCD ada juga yang menggunakan campuran gas neon dan argon yang diisikan antara lempengan kaca pipih berbentuk layar.

HARDCOPY
Printer
Adalah suatu elemen dari output device untuk menghasilkan data,gambar,atau grafik dalam bentuk cetakan ,berdasarkan cara kerjanya,printer di kelompokan menjadi:




Peralatan input/output device
Modem(modulator-demodulator)adalah alat yang berfungsi mengubah sinyal analog menjadi sinyal digital dan sebaliknya.
Diperlukan untuk komunkasi data.


Console (terminal)adalah alat komunikasi antara operator dengan computer sehingga merupakan alat device yang melakukan fungsi input dan output.

Card reader
Merupakan alat yang dapat membaca kartu plong(punch card). Kombinasi lubang yang terdapat pada kartu diatikan card reader sebagai suatu symbol yang dimengerti oleh computer .

Disk drive (penggerak piringan)adalah merupakan penggerak untuk pemakaian media floppy disk(disket)sebagai memori eksternal.

Tape drive hampir sama dengan disk drive tetapi untuk media tape data (pita)

Lud drive adalah merupakan penggerak untuk pemakaian media compact disk

LUCD-ReadWriter adalah alat membaca dan menulis pada compact Disk(CD)


Central processor unit(CPU)

Central processing unit(CPU)merupakan jantung daripada computer,yang mana merupakan pusat pengolahan serta pusat pengontrolan darikeseluruhan system computer yang sedang melaksakan pekerjaannya.


Bagian-bagian dari cpu
A.Arithmetic & Logical unit(Alu)
Adalah bagian yang melaksanakan operasi perhitungan dan logika.

B. Contol UNIT/Section
Adalah bagian yang bertugas untuk mengontrol dan mengkoordinir keseluruhan system computer dalam melakukan pengolahan data seperti:mengontrol cara kerja input dan output device,pelaksanaan tugas ALU

C.Memori /Strorage
Adalah tempat menampung atau tempat menyimpan data/program suatu ELECTRONIC FILING CABINET (hardware)dalam suatu system computer.

Istilah lain yang terdapat dalam memori:
DARI KEBUTUHANNYA
Primary memory device,pemakaiannya adalah suatu keharusan.
Secondary memory device,bersifat tambahan saja.

DARI LETAKNYA
Internal memory device,dalam processor(RAM,ROM)
Eksternal memory device,luar processor(disk,tape)

DARI ISI MEMORY
Permanent memory device,isi tetap jika listrik mati(disk,tape,ROM)
Non-permanent memory device,isi berubah jika listrik mati(RAM)

Tidak ada komentar:

Posting Komentar